Tanya Jawab Seputar Rumah Kayu
Beberapa Pertanyaan Yang Sering Ditanyakan Tentang Seputar Rumah Kayu, Adalah Sebagai Berikut:
Spesifikasi Kayu yang kami gunakan adalah Kayu Meranti Merah Dan Kayu Seru (Puspa):
- Kayu Meranti Merah Untuk Komponen:
Dinding, Plafon, Daun Pintu, Jendela, Renda Pagar dab Railling Tangga. - Kayu Seru (Puspa) Untuk Komponen:
Lantai, Gelagar Utama, Gelagar Bantu, Tiang Penyangga, Tiang Rumah (Sako), Tiang Atap, Kusen, Kasau (Usuk), Reng dan Lis Plank
Selain Kayu Meranti Merah dan Kayu Seru (Kayu Puspa), Kami juga menerima Pemesanan Pembuatan Rumah Kayu dengan Bahan Kayu Kulim, Kayu Merawan, Kayu Jati dan Kayu Ulin.
HARGA RUMAH KAYU
Harga Rumah Kayu bervariasi, dan Harga Kami Tawarkan Berdasarkan Bahan Kayu, Bentuk Rumah (Ukuran) dan Jarak Pengiriman Unit Rumah ke Lokasi Pemasangan. Untuk mempermudah calon pembeli dalam menghitung Estimasi Anggaran, Harga dihitung berdasarkan luas isi bangunan dan Bahan Kayu yang digunakan.
A. Bahan Kayu Meranti dan Kayu Seru :
* Harga Rp 2.600.000 / Meter
B. Bahan Kayu Kulim dan Merawan:
* Harga Rp 3.700.000 Juta / Meter
C. Bahan Kayu Jati Perhutani :
* Harga Rp 4.100.000 / Meter
Kami melayani pemasangan untuk Area (Wilayah) Palembang, Pangkal Pinang, Lampung, Bengkulu, Jambi, Padang, Pekan Baru, Riau, Medan, Nias dan Aceh. Untuk wilayah Timur kami juga menerima pemasangan untuk Area Wilayah Tangerang, Bogor, Bakasi, Bandung, Jawa Tengah, Bali, Labuhan Bajo Ntt, dan Kalimantan Timur (Samarinda).
Betul. Harga Rumah Kayu Yang Kami Tawarkan, Sudah Termasuk Pengiriman dan Pemasangan (Instalasi Rumah) Dilokasi Pembeli atau Lokasi Pemasangan. Jadi, Pembeli tidak perlu lagi memikirkan Mahalnya Biaya Ongkir dan Pemasangan. Pengiriman dan Pemasangan biar Kami yang tanggung.
Proses Fabrikasi
Lama pembuatan (perakitan) rumah kayu tergantung ukuran luas dan desain rumah kayu yang di pesan. Sebagai Acuan: Untuk Pembuatan Rumah Panggung Ukuran 6×8 Meter (Luas Bangunan 48 Meter Persegi) 1 Kamar tidur, membutuhkan waktu 6 minggu sejak pembayaran DP dilakukan.
Tidak Termasuk. Instalasi Listrik, Fondasi Rumah, Kamar Mandi dan WC yang menggunakan material beton (Semen, Batu, Batu Bata, Pasir, Besi) tidak termasuk dalam harga penawaran kami. Kami hanya khusus mengerjakan seluruh komponen material kayu dan atap. Untuk Instalasi Kamar Mandi dan WC bisa dimusyawarahkan lebih lanjut.
Estimasi Lamanya waktu proses pengiriman tergantung pada jarak tempuh dan wilayahnya masing masing, yaitu:
- Wilayah Medan, Aceh: 4 hari.
- Riau, Padang atau Minang kabau: 3 hari.
- Bengkulu, Rejang, Jambi: 2 hari.
- Palembang & Lampung :1 hari.
- Jabodetabek & Jawa barat: 2 hari.
- Jawa tengah, Jawa timur & Bali: 3 hari.
Proses pemasangan Rumah Kayu adalah sbb:
- Rumah kayu: 1 Minggu (Sesuai Tipe dan Ukuranya).
- Gazebo: 2 s/d 3 hari (Sesuai Tipe dan Ukurannya).
Perjanjian jual beli berlaku sejak tanggal di tanda tanganinya surat perjanjian jual beli antara kedua belah pihak (Penjual dan Pembeli). Perjanjian jual beli berakhir ketika rumah kayu selesai dipasang dilokasi pembeli dan pihak pembeli telah menerima kunci rumah serta telah membayar pelunasannya.